Kamis, 11 April 2013

Program Menentukkan Bilangan Genap & Ganjil

Hiello sobat kali ini Dhan Screamo akan posting tentang program untuk menentukkan bilangan genap & ganjil melalui bahasa pemrograman c++. Tak usah berlama-lama ayo kita lihat syntax nya di bawah ini

#include <stdio.h>
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
  int a;
void main()
{
cout <<"Masukkan Angka : ";
cin >>a;
if (a%2)
cout <<"Bilangan yang anda masukkan Bilangan Ganjil "<<a;
else
cout <<"Bilangan yang anda masukkan Bilangan Genap "<<a;
getch ();
}

Ketik syntax di atas lalu Run program dengan cara Debug--> Run atau dengan menekan tombol F5. Maka akan tampil seperti ini






Masukkan angka yang kalian ingin kan untuk memastikan bilangan ganjil atau genap dan akan tampil seperti dibawah ini







Cukup sederhana kan? Nah sekian posting kali ini, semoga bermanfaat bagi kalian dan sampai ketemu kembali di posting selanjutnya :)

Jika sobat belum mempunyai software C++, kalian bisa download di bawah ini



0 komentar:

Posting Komentar